Tari Merak
adalah ragam tarian kreasi baru. Tarian ini di ciptakan oleh Raden Tjetje Somantri.
Tarian ini terinspirasi oleh burung merak, karena burung ini sering
menggembangkan sayapnnya untuk menarik perhatian burung merak betina. Dalam pertunjukan,
ciri dari tarian merak itu sendiri terlihat dari pakaian yang di kenakan oleh
penari yang bermotif seperti bulu merak. Dan para penari juga mengenakan perhiasan
berupa mahkota yang menyerupai mahkota merak. Tarian ini di tarikan oleh 3
sampai 4 orang penari. Yang masing-masing memiliki fungsi sebagai wanita dan
pria, walaupun tarian ini di tarikan oleh wanita. Lagu yang sering digunakan
untuk mengiringi tarian ini adalah Macan Uncul.
Berikut video tari Merak
No comments:
Post a Comment